Babinsa Koramil 03 Semanding Bersama Stakeholder Gencarkan Vaksinasi PMK Di Tuban

    Babinsa Koramil 03 Semanding Bersama Stakeholder Gencarkan Vaksinasi PMK Di Tuban

    TUBAN, - Salah satu cara pencegahan terhadap Penyakit Mulut dan Kuku(PMK) di masing-masing desa binaan bersama dinas terkait dengan mendatangi rumah-rumah warga yang mempunyai hewan ternak Sapi, untuk diberikan suntikan vaksinasi PMK.

    Seperti yang dilaksanakan oleh Babinsa Penambangan Koramil 0811/03 Semanding, Serka Muhtarom menjelaskan selaku Babinsa selalu memberikan pendampingan kepada Tenaga Kesehatan Hewan Kabupaten Tuban yang dipimpin Drh. Gofur untuk memberikan vaksin di Desa Penambangan, Kecamatan Semanding Kab  Tuban, Jum'at ( 13/01/2023).

    "Kami Babinsa selalu bersinergi dengan Stakeholder setempat mengatasi PMK",

    Drh. Gofur Dokter Hewan menjelaskan, Selain memberikan suntikan vaksin kepada hewan ternak,  juga menyampaikan kepada para pemilik ternak sapi agar selalu menjaga kebersihan kandang, salah satunya dengan sesering mungkin melakukan pembersihan kotoran Sapi dan menyemprotkan disinfektan.

    "Pemberian vaksinasi kepada hewan ternak Sapi di Desa Penambangan sejumlah 56 ekor sapi 48 ekor kambing  dan seluruhnya yang tervaksin dengan kondisi sehat semua", jelasnya.(Pendim0811)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Sinergitas Bidan Desa Dengan Babinsa Koramil...

    Artikel Berikutnya

    Antisipasi PMK Meluas Kembali, Forkopimka...

    Berita terkait

    Bati Tuud Koramil 0811/10 Bangilan Hadiri Kegiatan Bahtsul Masail Bersama Para Ulama Tuban
    Prajurit Dan Masyarakat Sambut Kedatangan Jenazah TNI AD Alm. Pratu Anumerta Beryl Kholif Al Rohman Korban KKB
    Minimalisir Terjadinya Pelanggaran Di Satuan TNI AD, Kodim 0811/Tuban Menyelenggarakan Penyuluhan Hukum Kepada Personil Militer, PNS Dan Persit
    Wujudkan Tuban Adem Ayem, Dandim 0811/Tuban Hadiri Apel Siaga Masa Tenang Dan Launching Patroli Gakumdu Pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Antisipasi Bencana Hidrometeorologi Di Wilayah, Forkopimda Kabupaten Tuban Melaksanakan Apel Gelar Pasukan Dan Peralatan Di Kodim 0811/Tuban
    Wujudkan Kantor Yang Bersih, Personil Koramil 0811/08 Widang Melaksanakan Pemeliharaan Bangunan
    Bati Tuud Koramil 0811/10 Bangilan Hadiri Kegiatan Bahtsul Masail Bersama Para Ulama Tuban
    HUT ke 79 TNI, Koramil 0809/21 Puncu Gelar Bhakti Sosial Bagikan Bingkisan, Santunan Hingga Sunatan Massal
    Minimalisir Terjadinya Pelanggaran Di Satuan TNI AD, Kodim 0811/Tuban Menyelenggarakan Penyuluhan Hukum Kepada Personil Militer, PNS Dan Persit
    Aksi Sosial Jum’at Berkah, Anggota Takmir Masjid Kodim 0811/Tuban Berbagi Ratusan Nasi Kotak
    Dukung Program Penghijauan, Babinsa Koramil 0811/05 Rengel Tuban Bersama Warga Tanam Pohon Buah Jeruk
    Upaya Dandim 0811/Tuban Wujudkan Sarana Olahraga Tenis Meja
    Dukung Asta Cita Polres Tuban Beri Bantuan Pupuk untuk Petani Jagung di Tambakboyo
    Sambut Hari Bhayangkara ke-77, Polres Tuban Bersih-bersih Makam Wali
    Hari Bhayangkara ke-77, Kodim 0811 Tuban Beri Kejutan kepada Polres Tuban

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll